Di tag: politik

Buku Baru: Mosaik Kebangsaan: Membangun Integritas Politik

Mosaik Kebangsaan memetaforakan keberagaman, tak hanya dalam kategori klasik dengan ekspresi fisikal seperti etnisitas, agama, kedaerahan, dsb., tetapi juga kategori modern dan post-modern, yang memuat keberagaman kepentingan, ideologi, dan tebar kuasa yang tersembunyi di...

Pilkada Serentak Jawa Timur

Buku ini kaya dengan konsep dan data lapangan. Jika selama ini tulisan Pilkada berkasus tunggal, buku ini menampilkan multikasus. Ada 6 Kabupaten/Kota yang menjadi fokus kajian karena memiliki kesamaan. Misalnya, Kabupaten Blitar, Kota Pasuruan,...